Ekonomi

Ekonomi

Apindo Papua Setuju UMP Naik 8,03 Persen

JAYAPURA (PT) – Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Papua, Muhammad Ishak mengatakan, dalam rapat Dewan Pengupahan Provinsi Papua pada Senin (22/10), telah disepakati bahwa Upah Minimum Provinsi (UMP) tahun 2019 naik 8,03 persen atau dari Rp 3.000.000 menjadi Rp...

Balai POM Jayapura Sidak Makanan Ta’Jil

JAYAPURA (PT) - Dalam rangka mengantisipi terjadinya keracunan akibat bahan berbahaya pada makanan di saat berbuka puasa, Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Jayapura melakukan sidak terhadap sejumlah makanan Ta'jil yang dijual di daerah Hamadi dan Paldam, Senin...

Honda Bakal Undi Program Lucky Draw

JAYAPURA (PT) – Manajemen PT Istana Mitra Papua, dealer resmi mobil Honda di Papua akan mengundi program lucky draw pada awal September 2018 mendatang. Program tersebut telah digelar selama tiga bulan dengan hadiah utama berupa satu unit motor Honda Vario...

Dewan Menilai Bank Papua Aman Dari Masalah Kredit

JAYAPURA (PT) – Panja Aset dan Pendapatan Komisi III DPR Papua menilai, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Papua cukup efektif dan cukup intensif dalam menangani kredit bermasalah Bank Papua. Ketua Komisi III DPR Papua, Carolus K Bolly, SE, MM mengatakan,...

Potensi Perikanan di Papua Dinilai Sudah Maksimal

JAYAPURA (PT) - Anggota Komisi II DPR Papua bidang Perekonomian, Mustakim HR menilai potensi perikanan sudah maksimal. Tinggal kebutuhan nelayan yang harus ditingkatkan. Bahkan, kata Mustakim, tanah Papua memiliki potensi alam yang sangat melimpah, salah satunya berasal dari sektor perikanan...

NTP Papua Alami Penurunan

JAYAPURA (PT) – Nilai Tukar Petani (NTP) Provinsi Papua pada Juni 2018 tercatat alamai penurunan sebesar 0,09 persen dengan indeks 91,65. Kepala Bidang Statistik Distribusi, Badan Pusat Statistik (BPS) Papua, Bambang Ponco Aji mengatakan, penurunan terjadi karena perubahan indeks harga...

BPS Menilai Impor Golongan Non Migas Alami Peningkatan

JAYAPURA (PT) – Secara kumulatif, total nilai impor golongan non migas utama pada periode bulan Januari-Juni 2018 mengalami peningkatan sebesar 6,17 persen, dari 144,64 juta dolar Amerika menjadi 153,57 juta dolar Amerika. “Peningkatan tersebut didorong oleh bertambahnya nilai impor golongan...

Masyarakat Diimbau Lebih Cerdas Memilih Investasi

JAYAPURA (PT) – Ketua Satgas Waspada Investasi RI, Tongam L Tobing mengimbau masyarakat untuk lebih cerdas memilih investasi agar tidak terjebak pada penipuan yang dapat merugikan diri sendiri. Imbauan itu disampaikan Tongam dalam sosialisasi pencegahan investasi ilegal yang diselenggarakan di...

TPID Diminta Segera Gelar Operasi Pasar

JAYAPURA (PT) - Guna mensiasati melonjaknya harga barang kebutuhan pokok menjelang Hari Raya Idul Fitri 1439 Hijriah, Komisi II DPR Papua yang membidangi perekonomian meminta Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Papua segera menggelar operasi pasar. Pasalnya, harga sejumlah barang...

Jamkrindo Peduli Pendidikan

JAYAPURA (PT) – Perusahaan Umum Jaminan Kredit Indonesia (Perum Jamkrindo) Cabang Jayapura menyerahkan bantuan berupa alat pendidikan sebanyak 604 paket kepada SD VIM III Kotaraja dan SMP Negeri 1 Jayapura, Selasa (17/7/2018). Penyerahan bantuan itu merupakan wujud kepedulian terhadap dunia...