Berita

Berita

Mbak Tutut Siap Dampingi Transmigran Majukan Bangsa

JAKARTA (PT) - Siti Hardijanti Rukmana, putri Presiden Soeharto yang lebih popular dengan panggilan Mbak Tutut, mengajak keluarga besar transmigran untuk mengembangkan peran dan potensi masing-masing guna memajukan bangsa Indonesia menjadi lebih baik. Tutut menyatakan hal itu, saat membuka Musyawarah...

Asosiasi Bupati Perbatasan RI-PNG Gagas Klaster Ekonomi Terpadu

Dari kiri Bupati Keerom, Bupati Pegunungan Bintang, Bupati Merauke JAYAPURA (PT) — Asosiasi Bupati Perbatasan RI-PNG (Papua New Guinea) menggagas kawasan perbatasan menjadi klaster ekonomi terpadu. Demikian diungkapkan Asosiasi Bupati Kawasan Perbatasan RI-PNG, masing-masing Bupati Merauke, Romanus Mbaraka, Bupati Keerom, Piter...

Dana Hibah Pilgub Mengalami Pemangkasan

JAYAPURA – Sekretaris Daerah Papua, TEA. Herry Dosinaen, S.IP, M.KP mengaku, dana hibah untuk pelaksanaan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur tahun 2018 yang diajukan oleh KPU Papua mengalami pemangkasan. Ia menjelaskan, total dana dana hibah dalam naskah perjanjian hibah daerah...

Soal Proyek Palapa Ring, Gubernur Minta Semua Stakeholder Mendukung

JAYAPURA – Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH mengatakan, untuk proyek pembangunan Palapa Ring di Papua diharapkan semua stakeholder bisa mendukung penuh dalam rangka peningkatan ilmu pengetahuan dibidang teknologi informatika. “Jadi bukan masyarakat adat saja yang diharapkan mendukung proyek Palapa...

BPJS Kesehatan Pastikan Pelayanan Peserta JKN-KIS Tetap Prima

JAYAPURA (PT) - Peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) tidak perlu khawatir menjelang masa libur lebaran tahun 2019 mulai dari -7 sampai +7 lebaran 2019 atau tepatnya mulai tanggal 29 Mei- 13 Juni 2019 "Peserta JKN-KIS tetap prima memperoleh...

Disnaker Kota Laksanakan Program Padat Karya Perkotaan

JAYAPURA (PT) - Pemerintah Kota Jayapura melalui Dinas Tenaga Kerja melakukan program padat karya perkotaan yang di laksanakan Di Kantor Distrik Jayapura Selatan, Kamis (22/2/2018) Dalam laporan panitia mengatakan, Disnaker mengalokasukan dana sebesar Rp 3 miliar untuk kegiatan padat karya...

PDIP Belum Tentukan Sikap Pada Pilgub 2018

JAYAPURA – Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Papua, Edoardus Kaize secara blak-blakan mengungkapkan, hingga saat ini PDIP belum menentukan nama calon Gubernur yang akan diusung oleh partainya. Pasalnya, hal ini juga masih menunggu keputusan dari DPP sehingga pihaknya tidak bisa menjanjikan...

Petani OAP Kabupaten/Kota Diminta Didata

JAYAPURA (PT) – Pemerintah Provinsi Papua meminta Orang Asli Papua (OAP) yang bergerak di bidang pertanian di kabupaten/kota Se-Papua agar melakukan pendataan. Hal ini diungkapkan Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekda Papua, Drs. Elia I Loupatty, MM kepada wartawan disela-sela...

Gubernur Saksikan Pelantikan Pengurus DPW Partai Hanura Papua

JAYAPURA – Acara pelantikan pengurus DPW Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Provinsi Papua berlangsung di Lapangan Theys Sentani, Kabupaten Jayapura, Jumat kemarin. Meskipun diguyur hujan namun tidak mengurungkan niat Plh Ketua DPP Partai Hanura, Haeruddin Ismail untuk melantik Hengky...
video

Gubernur Papua Masuk Nominasi Tokoh Berintegritas Se Indonesia

https://www.youtube.com/watch?v=mVwhkHzMWvA