Kabar Papua

Kabar Papua

Dewan Tegaskan 541 Kampung di Kabupaten Tolikara Diminta Gunakan Dana Desa Baik

SENTANI (PT) - Sebanyak 541 Kepala Kampung di Kabupaten Tolikara diminta dengan tegas untuk pergunakan dana desa sebaik mungkin, yang mana digunakan sesuai kebutuhan atau keperluan yang ada di kampung masing-masing. Demikian penegasan itu disampaikan Ketua Komisi A DPRD Kabupaten...

Pemprov Akan Keluarkan Larangan Mendulang Emas Secara Ilegal

JAYAPURA (PT) - Pemerintah Provinsi Papua akan mengeluarkan surat edaran untuk pelarangan mendulang emas secara ilegal di seluruh wilayah yang ada di Papua. Penegasan itu disampaikan Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH terkait insiden di lokasi pendulangan yang ada di...

Kunker ke Merauke, Panglima TNI Kasih Pengarahan Kepada Komandan Satuan

MERAUKE (PT) - Panglima TNI, Jenderal TNI. Andika Perkasa bersama Ketua Umum Dharma Pertiwi, Ny. Hetty Andika Perkasa melaksanakan kunjungan kerja di wilayah Kabupaten Merauke, Selasa (21/12). Kapendam XVII/Cenderawasih, Kolonel Inf. Aqsha Erlangga, SH, MH dalam keterangannya, menyampaikan kedatangan Panglima...

Kunjungi Wamena, Panglima Ajak Jaga Keamanan

WAMENA (PT) - Panglima TNI. Marsekal TNI Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Pol. Idham Azis menghadiri acara Bakti Sosial dan Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR) dalam rangka menjelang Hari Natal dan Tahun Baru, bertempat di halaman kantor Bupati Wamena, Papua,...

Bantu Tangani Covid 19, Dana Otsus Berharap Tak Dipotong Lagi

MAMTENG (PT) - Semakin ganasnya penyebaran virus corona (covid 19) di Papua lebih khusus di wilayah pegunungan tengah, bahkan sudah terdapat 3 orang terpapar covid 19 di Kabupaten Jayawijaya dan Mamberamo Tengah membuat Asosiasi Bupati Pegunungan Tengah mengambil sikap. Wakil...

Polisi Tetapkan 14 Tersangka Kerusuhan Deiyai

JAYAPURA (PT) – Polres Paniai menetapkan 14 tersangka atas kerusuhan saat unjuk rasa tolak rasisme yang terjadi di Waghete, Kabupaten Deiyai, pada 28 Agustus 2019. Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol. Ahmad Musthofa Kamal mengatakan, 14 tersangka itu tengah berada...

HUT GIDI, Bupati Mamteng Letakkan Batu Pertama Pembangunan Gereja Bless Kupang

KUPANG (PT) - Hanya berselang tiga bulan pasca pembelian lahan untuk pembangunan Gereja GIDI di Kelurahan Belu, Kecamatan Maulafa, Kota Kupang, Propinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) November 2019 lalu. Bupati Mamberamo Tengah yang juga kader Gereja Injili Di Indonesia (GIDI)...

Bupati Mamteng Pimpin Penyaluran Bahan Makanan di Distrik Kelila

KELILA (PT) - Bupati Mamberamo Tengah (Mamteng) Ricky Ham Pagawak, SH, M.Si memimpin langsung penyaluran bantuan bahan makanan (bama) bagi masyarakat 19 kampung di Distrik Kelila, Kamis, (8/4). Penyaluran bahan makanan berupa beras, mie instan dan minyak goreng ini dilakukan...

Pegubin Kelola Keuangan Daerah lewat Aplikasi Bank Papua

JAYAPURA (PT) – Bank Papua dan Pemerintah Kabupaten Pegunungan Bintang (Pegubin) resmi melakukan perjanjian kerjasama atas penggunaan aplikasi kas daerah dalam pengelolaan keuangan pemerintah daerah.   Kerjasama ini ditandai dengan penandatangan perjanjian antara kedua pihak, dengan disaksikan langsung oleh Badan Pengawas...

Peringati HUT GIDI Dengan Patuhi Protokol Kesehatan

TOLIKARA (PT) - Puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Gereja  Injili Di Indonesia (GIDI) ke 58 tahun di Karubaga, Kabupaten Tolikara yang diselenggarakan BPH Wilayah Toli berlangsung hikmat dan berjalan sesuai protokol kesehatan, Jumat (12/2). Perayaan HUT kali ini dihadiri...