Polda Papua

Polda Papua

Tekan Angka Kecelakaan, Polisi Sosialisasi di SMA Ninia

JAYAPURA (PT) - Kasat Lantas Polres Yahukimo, Iptu. M. Karim Weu bersama 5 anggotanya memberikan pelajaran berlalu lintas kepada murid SMA Ninia, Kabupaten Yahukimo, Selasa (10/7/2018). Kedatangan Kasat Lantas bersama anggota disambut baik oleh guru serta anak murid SMA Ninia. Hal...

Di Biak, Pocil Tampil Semarakkan Syukuran HUT Hari Bhayangkara

JAYAPURA (PT) – Penampilan Polisi Cilik (Pocil) asuhan Satlantas Polres Biak Numfor pada acara syukuran dalam rangka HUT Bhayangkara ke 72 di halaman Mapolres Biak Numfor, Rabu (11/7/2018) cukup berkesan. Ya, sebanyak 24 anggota Pocil berasal dari beberapa SD di...

Polres Sarmi Jalan Santai Bersama

JAYAPURA (PT) - Dalam rangka memeriahkan HUT Bhayangkara ke-72, Polres Sarmi melaksanakan kegiatan jalan santai bersama TNI/Polri dan ASN di lapangan BPKSDM Kabupaten Sarmi, Selasa, (10/7/2018). Turut hadir dalam kegiatan jalan santai, Bupati Sarmi, Drs. Eduard Fonataba, MM, Wakil Bupati...

HUT Bhayangkara, Polisi Bersihkan TMP Trikora Merauke

JAYAPURA (PT) - Kapolsek Kawasan Pelabuhan Laut Merauke, AKP. Horas Nababan beserta anggotanya melaksanakan pembersihan rumput dan sampah di TMP ( Taman Makam Pahlawan) Trikora Merauke dalam rangka HUTBhayangkara ke-72, Senin, (9/7/2018). "Saya harapkan kepada seluruh anggota agar dapat bekerja membersihkan...

Manfaatkan Pekarangan Untuk Pertanian, Bhabinkamtibmas Gandeng Masyarakat

JAYAPURA (PT) - Kegiatan Binmas Pionner sebagai wujud dan penjabaran dari Nawa Cita Pemerintah dalam hal ini adalah Polri bisa hadir di tengah masyarakat memberikan rasa aman untuk mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif serta kemandirian guna untuk mewujudkan Giat...

Kapolda Ziarah ke TMP

JAYAPURA (PT) - Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke-72 tahun 2018, Kapolda Papua, Irjen Pol. Boy Rafli Amar beserta pejabat teras Polda Papua melakukan ziarah di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kesuma Trikora, Abepura (10/7/2018). Kapolda Papua, Ijen Pol Boy Rafli...

Polda Papua Berikan Bonus ke Bhayangkara FC

JAYAPURA (PT) – Wakapolda Papua, Brigjen Pol. Drs. Yakobus Marjuki menghadiri acara makan malam bersama dengan Kakorlantas Polri, Irjen Pol. Drs. Royke Lumowa beserta anggota Korlantas Polri serta para pemain Bhayangkara FC di Restoran B-One Jayapura, Sabtu (7/72018). Dalam acara...

Tim Gowes Korlantas Polri Bersama JCC Gelar Gowes Sepeda

JAYAPURA (PT) –Tim Gowes Korlantas Polri bersama Jayapura Cycling Club (JCC) melaksanakan gowes sepeda. Kegiatan tersebut dipimpin langsung Kakorlantas Polri, Irjen Pol. Drs. Royke Lumowa, MM pada Minggu (8/7/2018). Stars Gowes tersebut dimulai dari depan halaman hotel Aston Jayapura dengan route...

Polsek Kurik Berikan Pemahaman Tentang Berita Hoax

JAYAPURA (PT) - Kepala Kepolisian Resor Merauke, AKBP. Bahara Marpaung, SH melalui Kapolsek Kurik, Iptu. I Nengah S. Gapar, S.Sos bersama Kadistrik dan anggotanya melaksanakan pertemuan dengan para Kepala Kampung Se-Distrik Kurik. (8/7/2018). Bertempat di kediaman Kepala Kampung Sumber Rejeki...

Polres Yapen Gelar Jalan Santai Berhadiah

JAYAPURA (PT) - Panitia HUT Bhayangkara ke 72 Polres Kepulauan Yapen menggelar gerak jalan santai berhadiah dilapangan apel Polres dengan start dan finish lapangan apel Polres, Sabtu(7/7/2018). Hadir dalam kegiatan unsur Forkompinda, Kepala Dinas Instansi, Kepala BUMN/BMUD, para tokoh dan...