Bekraf Gelar Pelatihan Bagi IRT
JAYAPURA (PT) - Pelatihan keterampilan ibu rumah tangga (IRT) (Coding Mum) yang dilaksanakan oleh Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) di Kota Jayapura berlangsung selama dua hari.
BPP Deputi Riset, Edukasi dan Pengembangan Bekraf, Nurullah Jaya Kusuma menjelaskan, Coding Mum ini berawal...
Garuda Indonesia Resmikan Outlet Layanan Pengiriman Barang
JAYAPURA (PT) - Sejalan dengan aksi korporasi yang dilaksanakan perusahaan dalam memperluas jaringan distribusi layanan kargo udara nasional, Garuda Indonesia menambahkan outlet pengiriman barang di wilayah Papua, yaitu Cargo Service Center Abepura yang beralamat di Jalan Poros Tanah Hitam...
SMP Al- Ikhsan Ikut Ramaikan Pameran Pembangunan
JAYAPURA (PT) – Sejumlah siswa dari SMP Al-Ikhsan Kotaraja menampilkan hasil karya mereka dalam pameran pembangunan Kota Jayapura di GOR Waringin Kotaraja.
Salah satu hasil karya yang ditampilkan adalah gaun malam ditambah mahkota indah yang juga terbuat dari kemasan sabun...
Ini Penyebab Penyegelan Lampu di Pasar Mama-Mama Papua
JAYAPURA (PT) – Pedagang di Pasar mama-mama Papua pada Jumat (10/8/2018) lalu melakukan aksi tutup jalan alias palang jalan secara spontan buntut dari penyegelan listrik yang dilakukan oleh PLN.
Terkait hal itu, Asisten Manager Pelayanan dan Administrasi PLN Area Jayapura,...
Jasa Raharja Salurkan Santunan Kepada Korban Pesawat Dimonim Air
JAYAPURA (PT) - Jasa Raharja mengucapkan turut berduka cita sedalam-dalamnya kepada keluarga korban Dimonim Air yang jatuh pada tangal 11 Agustus 2018 di Pegunungan Bintang.
Dengan korban meninggal dunia 8 orang dan 1 orang selamat dan saat ini masih di...
Stand Kodim 1701/JPR Diserbu Pengunjung Pameran
JAYAPURA (PT) – Pemerintah Kota Jayapura menggelar pameran pembangunan sejak 12-15 Agustus 2018 di GOR Waringin, Kotaraja.
Puluhan stand ikut meramaikan pameran tersebut termasuk Kodim 1701/Jayapura.
Stand Kodim 1701/Jayapura dipadati pengunjung, hingga 14 Agustus 2018 sebanyak 254 orang telah berkunjung ke...
Jelang 17 Agustus, Penjualan Atribut Olahraga Meningkat
JAYAPURA (PT) – Penjualan seragam olahraga di Toko Ifan Sport mengalami peningkatan 10-20 persen dibandingkan hari biasa.
Peningkatan itu terjadi sejak dua pekan lalu menjelang HUT Proklamasi ke-73 pada 17 Agustus 2018.
Owner Toko Ifan Sport, Hamzah Hasan mengatakan, peningkatan penjualan...
Di Pelabuhan Jayapura, Puluhan Kayu Ilegal Berhasil Diamankan
JAYAPURA (PT) – Sebanyak 69 kontainer berisi kayu jenis merbau ilegal yang akan diselundupkan ke Surabaya, Jawa Timur ditahan di Pelabuhan Jayapura.
Penahanan puluhan kontainer kayu yang merugikan negara sekitar Rp 12,5 miliar tersebut diduga menggunakan dokumen palsu.
Penjabat Gubernur Papua,...
Rektor Akui Penyusup Separatis Masuk Proses Ospek
JAYAPURA (PT) - Rektor Universitas Cenderawasih (Uncen) mengakui adanya intervensi kelompok tertentu dalam Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKBMB) atau Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus (Ospek) yang dilaksanakan beberapa hari ini di lingkungan Kampus Uncen Jayapura.
“Dalam penerapannya, kelompok...
Resmi Dinamai Jembatan Yotefa, Walkot Pertahankan Kearifan Lokal
JAYAPURA (PT) - Pemerintah Kota Jayapura akhirnya menyepakati nama Jembatan Yotefa untuk nama jembatan yang menjadi ikon Kota Jayapura itu.
Ya, tentunya masyarakat Kota Jayapura sudah tak sabar lagi ingin melintasi jembatan baru tersebut.
Wali Kota Jayapura, DR. Benhur Tomi Mano,...




















