Berita

Berita

Pemprov Papua Komite Kelola Potensi Budaya

JAYAPURA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua tetap berkomitmen untuk mengelola potensi budaya, terutama mempromosikan budaya Papua ke tingkat nasional. Hal ini tercermin dalam Pesta Budaya Papua XV tahun 2017 yang diselenggarakan di Taman Budaya Papua, Expo Waena, Selasa (29/8/2017). Gubernur...

Papua Masih Kemas Pembelian Saham 20 Persen Freeport

JAYAPURA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua hingga kini masih mengkaji pembelian saham PT Freeport Indonesia sebesar 20 persen yang diajukan dalam pertemuan di Kementerian Keuangan, beberapa waktu lalu. Sekda Papua, TEA. Herry Dosinaen, S.IP, M.KP mengungkapkan bahwa pihaknya memberi...

Wagub Klemen : Wilayah Mee-Pago Mampu Hasilkan Sapi

JAYAPURA – Dengan konsep pembangunan wilayah adat di Papua, maka Wakil Gubernur Papua, Klemen Tinal, SE, MM mengharapkan Kabupaten Paniai secara khusus maupun wilayah adat Mee Pago secara umum bisa menjadi daerah penghasil sapi, ketimbang pihaknya harus mengimpor sapi...