Jumlah Tenaga Kerja di Papua Berkurang 15,5 Ribu Orang
JAYAPURA (PT) – Jumlah tenaga kerja di Provinsi Papua sampai bulan Agustus 2018 mencapai 1.835.963 orang atau berkurang sebanyak 15.523 orang jika dibanding kondisi bulan Februari 2018.
Hal ini dikatakan Kepala Bidang Statistik Sosial Badan Pusat Statistik Provinsi Papua, Bagas...
ASN Papua Dituntut Terus Lakukan Inovasi Baru
JAYAPURA (PT) - Aparatur Sipil Negara (ASN) di Papua harus bekerja dengan Inovasi, karena membangun Papua yang sangat luas dan penuh tantangan diperlukan manusia-manusia yang kompoten dan berjiwa melayani dengan inovasi-inovasi baru.
“Papua butuh Sumber Daya Manusia (SDM) aparatur yang...
Pekan Ini, Gubernur Dijadwalkan Kembali Temui Sejumlah Menteri
JAKARTA (PT) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) pekan ini kembali akan melanjutkan Road Show Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI tahun 2020 ke sejumlah kementerian.
Kementerian yang akan dikunjungi antara lain, Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Kementerian Keuangan...
Pemuda dan Perempuan di Perbatasan RI-PNG Harus Kembangkan Potensi
JAYAPURA (PT) - Kegiatan Training on Youth and Women Empowerment for Border Communities in Indonesia and Papua New Guinea atau Pelatihan tentang Pemberdayaan Perempuan dan Pemuda untuk Komunitas Perbatasan di Indonesia dan Papua New Guinea (PNG) resmi ditutup oleh...
Dukung PON XX, Kemenpora Kirim Peralatan Asian Games ke Papua
JAKARTA (PT) - Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora-RI) menyatakan optimis penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Provinsi Papua tahun 2020 mendatang bakal berlangsung lebih baik.
Kemenpora sendiri mendukung suksesi PON XX dengan mengirimkan peralatan pertandingan yang digunakan...
BPKP Siap Kawal Akuntabilitas PON Papua
JAKARTA (PT) - Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Republik Indonesia (BPKP-RI) menyatakan kesiapannya membantu Pemerintah Provinsi Papua dalam mengawal akuntabilitas pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX tahun 2020.
“Kami siap mengawal akuntabilitas penyelenggaraan PON mulai dari perencanaan, persiapan hingga pertanggungjawaban,”...
Realisasi Pagu DAK Fisik Papua Terendah se Indonesia
JAYAPURA (PT) - Realisasi Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik di Provinsi Papua sampai bulan Oktober 2018 menempati urutan terendah jika dibandingkan provinsi lain di Indonesia yang baru mencapai Rp 2,56 triliun atau 52,5 persen dari total pagu DAK mencapai...
Raih WTP, Pemprov Papua dan 8 Kabupaten Dapat Penghargaan dari Menteri Keuangan
JAYAPURA (PT) - Pemerintah Provinsi Papua dan delapan kabupaten/kota mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian atau WTP dari Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI atas keberhasilan menyusun dan menyajikan Laporan Keuangan Pemerintah daerah (LKPD) tahun 2017, mendapat penghargaan dari Menteri Keuangan Republik...
BKD Papua Serahkan 18 ASN ke Balai Latihan Masyarakat Jayapura
JAYAPURA (PT) - Kantor Badan Kepegawaian Daerah Papua, menyerahkan 18 orang Aparatur Sipil Negara (ASN) Provinsi Papua ke Balai Latihan Masyarakat Jayapura sebagai ASN Pusat di Aula Kantor BKD Jayapura, Kamis (01/11).
Sekretaris Balilatfo Kementerian Desa, PDT & Transmigrasi Pusat...
Dalam Sehari, Gubernur Papua Sambangi Dua Menteri
JAKARTA (PT) - Dalam sehari, Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH didampingi Sekda Papua, Hery Dosinaen, SIP, MKP dan sejumlah pimpinan OPD dilingkungan Pemprov Papua menyambangi dua Menteri, Rabu (31/10/2018) di Jakarta.
Kedua Menteri itu adalah Menteri Kesehatan dan Menteri...




















