Ekonomi

Ekonomi

Ini Alasan KPP Pratama Jayapura Gelar BDS untuk UMKM

JAYAPURA (PT) – Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Jayapura menggelar kegiatan Building Development Service (BDS) di Kota Jayapura, Rabu (12/12). Kepala KPP Pratama Jayapura, Nugroho Apriyanto mengatakan, selain memantau kewajiban pajak setiap hari, juga mempunyai tanggung jawab untuk memberikan berbagai...

Perusahaan di Papua Berpeluang Go Publik

JAYAPURA (PT) – Bursa Efek Indonesia (BEI) Jayapura menggelar Workshop Go Public bertajuk Peluang Pendanaan Perusahaan Menuju Pertumbuhan yang Optimal Melalui Pasar Modal di Swiss-Belhotel Papua, Jayapura, Selasa (11/12). Kepala BEI Jayapura, Kresna Aditya Payokwa mengatakan, kegiatan ini diselenggarakan untuk...

Korban Tenggelam di Pelabuhan Terima Santunan BPJS Ketenagakerjaan

JAYAPURA (PT) – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Papua telah menyerahkan santunan kepada ahli waris korban meninggal dunia atas nama Asty yang mengalami kecelakaan tenggelam di Pelabuhan Jayapura, Sabtu (24/11). Besaran santunan dari program Jaminan Kematian (JKM), Jaminan...

Jelang Natal, Bank Indonesia Gelar Pasar Murah Selama Tiga Hari

JAYAPURA (PT) – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Papua kembali menggelar pasar murah menjelang Hari Raya Natal 2018. Pasar murah digelar di Kawasan Taman Imbi, Kota Jayapura selama tiga hari, mulai 13-15 Desember 2018. Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi...

ASITA : Penembakan di Nduga Tak Pengaruhi Wisatawan Asing

JAYAPURA (PT) - Ketua Dewan Pengurus Daerah Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata Indonesia (DPD ASITA) Provinsi Papua, Iwanta Peranginangin mengatakan, kawasan pegunungan masih menjadi tujuan utama para wisatawan yang berkunjung ke Papua. Iwanta mengatakan, kendati telah terjadi insiden penembakan sejumlah pekerja...

BPS Klaim Jumlah Desa Tertinggal di Papua Turun

JAYAPURA (PT) – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Papua merilis hasil pendataan Potensi Desa (Podes) tahun 2018. Pendataan Podes dilakukan di 5.552 wilayah administrasi setingkat desa (kampung meliputi 5.456 desa dan 96 kelurahan serta 576 kecamatan dan 29 kabupaten/kota. Kepala...

Hadapi Natal, BPR di Papua Siapkan Dana Rp 40 Miliar

JAYAPURA (PT) – Ketua Dewan Pengurus Daerah Persatuan Bank Perkreditan Rakyat Indonesia (DPD Perbarindo) Papua dan Maluku, Arif Windarto mengatakan, untuk menghadapi natal dan tahun baru, BPR di Papua menyiapkan dana sebesar Rp 40 miliar. “Untuk total BPR se Papua...

Tim Piket Natal dan Tahun Baru PDAM Jayapura Terbentuk, Ini Tugasnya

JAYAPURA (PT) – Direktur Utama Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Jayapura, Entis Sutisna mengatakan, jika pihaknya telah membentuk Tim Piket Natal 2018 dan Tahun Baru 2019. Entis Sutisna mengatakan, Tim Piket Natal dan Tahun Baru itu, beranggotakan 63 orang yang...

Ini Penjelasan Garuda Indonesia Terkait Harga Tiket Melambung

JAYAPURA (PT) – Manager Sales dan Marketing PT Garuda Indonesia Branch Office Jayapura, Radhitya Prastanika mengakui terjadinya kenaikan permintaan tiket menjelang akhir tahun untuk semua rute baik keluar Jayapura maupun sebaliknya. Terkait harga tiket yang mencapai Rp 5 jutaan, Radhitya...

Faktor Keamanan, Pertamina Tunda Suplai BBM ke Nduga

JAYAPURA (PT) – General Manager PT Pertamina MOR VIII Maluku dan Papua, Iin Febrian mengungkapkan, pihaknya masih intens melakukan koordinasi dan komunikasi dengan aparat keamanan terkait penyaluran bahan bakar minyak (BBM) ke Kabupaten Nduga, Papua pasca terjadinya insiden penembakan...