Ekonomi

Ekonomi

Telkom Siapkan Layanan Satelit Merah Putih

JAYAPURA (PT) - General Manager PT Telkom Witel Papua, Sugeng Widodo mengatakan, Telkom telah menyiapkan satelit merah putih yang telah diluncurkan beberapa waktu lalu. Satelit merah putih itu untuk membackup sistem kabel laut apabila terjadi gangguan. “Kami selalu berupaya meminimalisir gangguan...

Ini Rekomendasi Pengendalian Inflasi di Papua

JAYAPURA (PT) - Bank Indonesia Perwakilan Provinsi Papua menggelar High Level Meeting Tim Pengendali Inflasi Daerah Provinsi Papua dan Kota Jayapura di Kota Jayapura, Selasa (18/9). Kegiatan itu dihadiri oleh sejumlah instansi pemerintahan terkait dan Asisten II Setda Provinsi Papua,...

Gedung BPS Papua Diresmikan

JAYAPURA – Kepala BPS RI, Suhariyanto berharap kehadiran gedung Badan Pusat Statistik (BPS) Papua dapat dibarengi dengan peningkatan SDM staf agar menjadi lebih profesional. “Saya ajak seluruh rekan saya di BPS Papua untuk meningkatkan kedisiplinan dalam mewujudkan clean dan...

Pertamina MOR VIII Operasikan 13 Titik BBM Satu Harga

JAYAPURA (PT) – Manajemen PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) VIII telah mengoperasikan 13 titik BBM Satu Harga hingga Oktober 2018 di wilayah MOR VIII yakni di Provinsi Papua, Papua Barat, Maluku dan Maluku Utara. Manager Communication & CSR...

Tingkatkan Produksi Perikanan, BI Gandeng Pemkab Biak Numfor

JAYAPURA (PT) - Sebagai upaya mendorong peningkatan produksi perikanan di Kabupaten Biak Numfor, Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Papua bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Biak Numfor guna pembinaan kepada kelompok nelayan Samber Binyeri. Komitmen kerjasama itu, dilakukan melalui penandatanganan perjanjian...

Pertamina Jamin Stok LPG di Timika Hingga Januari 2019

JAYAPURA (PT) – Region Manager Domestic Gas VIII PT Pertamina, Probo Prasiddhahayu mengatakan, stok LPG di Kabupaten Mimika sebanyak 10.000 tabung dan akan didatangkan lagi pada pertengahan November sebanyak 5.000 tabung. Jumlah itu, kata Probo, dapat memenuhi kebutuhan masyarakat hingga...

BI Tegaskan Transaksi di Perbatasan RI-PNG Wajib Gunakan Rupiah

JAYAPURA (PT) – Pasca kebakaran di Pasar Skouw, perbatasan Republik Indonesia dan Papua Nugini (RI-PNG) pada Minggu (28/10), Kepala Bank Indonesia (BI) Perwakilan Provinsi Papua, Joko Supratikto menegaskan kedaulatan Rupiah tetap berjalan. “Kejadian itu tak merubah jadwal BI menegakkan uang...

ASITA Papua Berharap Bisnis Penjualan Tiket Berjalan Baik

JAYAPURA (PT) – Ketua Association of the Indonesia Tours and Travel Agencies (ASITA) Provinsi Papua, Iwanta Peranginangin berharap kenaikan upah minimum provinsi (UMP) sebesar 8,03 persen untuk tahun 2019 dapat berimbas pada bisnis penjualan tiket. “Kami berharap penjualan tiket dapat...

Balai POM Jayapura Sidak Makanan Ta’Jil

JAYAPURA (PT) - Dalam rangka mengantisipi terjadinya keracunan akibat bahan berbahaya pada makanan di saat berbuka puasa, Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Jayapura melakukan sidak terhadap sejumlah makanan Ta'jil yang dijual di daerah Hamadi dan Paldam, Senin...

Kopi Papua Dijadikan Kopi Unggulan

JAYAPURA (PT) - Acara Festival Kopi Papua yang diselenggarakan Bank Indonesia perwakilan Papua, Jumat (3/7/2018) ternyata disambut baik masyarakat di Papua. Bahkan, para peminat kopi di Papua berbondong-bondong mendatangi acara tersebut sambil menikmati Kopi Papua. Penyelenggaraan Festival Kopi Papua diikuti oleh...