Grand Max Tabrak Pembatas Jalan di Sentani, Seorang Penumpang Tewas
SENTANI (PT) – Mobil mobil pick up Daihatsu Grand Max warna hitam dengan nomor polisi K 1652 TS mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Raya Sentani-Abepura tepatnya di depan Restoran Asei faa, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura, Kamis, (19/12).
Mobil pick...
Babinsa Kodim 1701/JPR Amankan Pemilihan Kepala Kampung
SENTANI (PT) - Pemilihan kepala kampung sebagai wujud pelaksanaan demokrasi bertujuan untuk memilih pemimpin dalam masyarakat, seperti halnya yang dilaksanakan di Kampung Kendate, Distrik Depapre, Kabupaten Jayapura, Kamis (19/12).
Pada kegiatan itu, Babinsa Koramil 1701-10/Depapre berjumlah 5 orang yang dipimpin...
Pemkab Jayapura Resmikan Kapal Wisata Foi Moi di Danau Sentani
SENTANI (PT) – Kapal Wisata Foi Moi milik Pemerintah Kabupaten Jayapura diresmikan operasionalnya oleh Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw di Dermaga Khalkote, Distrik Sentani Timur, Rabu, (18/12).
Kapal Foi Moi yang dibangun oleh PT Royal Advanced Fiber selaku kontraktor, diketahui memiliki...
Pengumuman CPNS Papua Dijadwalkan Januari 2020
JAYAPURA (PT) – Pengumuman hasil seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) formasi 2018 rencananya bakal diumumkan bulan Januari 2020.
Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Papua, Nicolaus Wenda mengungkapkan, keterlambatan pengumuman pengumuman hasil seleksi CPNS formasi 2018 awalnya direncanakan akan...
Tim Akreditasi KARS Kunjungi RSUD Jayapura
JAYAPURA (PT) - Tim Akreditasi Rumah Sakit mengunjungi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jayapura dalam rangka Akreditasi Versi Standart Nasional Akreditasi Rumah Sakit (SNARS), Senin (16/12).
Penilaian Akreditas SNARS ini dilakukan mulai Tanggal 16-20 Desember 2019.
Kehadiran Tim Survei Akreditasi disambut...
OPD Diminta Selesaikan LPJ Tahun Anggaran 2019
JAYAPURA (PT) – Sekda Papua, Hery Dosinaen meminta kepada seluruh pimpinan Organisasi Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Provinsi Papua agar seluruh kegiatan yang dilakukan ditahun anggaran 2019 dapat diselesaikan pertanggungjawabannya.
“Diakhir tahun anggaran 2019, pertanggungjawaban yang kurang harus diselesaikan. Saya...
Berobat ke RSUD Jayapura, Atlet PON Papua Wajib Gunakan Rujukan
JAYAPURA (PT) - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jayapura mewajibkan seluruh atlet PON Papua untuk menggunakan rujukan jika berobat ke rumah sakit milik Pemerintah Provinsi Papua tersebut.
Penegasan itu disampaikan Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jayapura,...
ASN Papua Diminta Tak Tambah Libur
JAYAPURA (PT) – Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lingkungan Pemerintah Provinsi Papua diminta tidak menambah libur natal dan tahun baru.
Sekda Papua, Hery Dosinaen mengimbau kepada ASN agar masuk kerja kembali usai libur natal dan tahun baru melakukan aktivitas pemerintahan.
"Libur...
Babinsa Dampingi BNPB Verifikasi Data Penerima Stimulan DTH
SENTANI (PT) - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melakukan kegiatan verifikasi pemberian Stimulan Dana Tangguh Hunian (DTH) kepada Pemilik Rumah Rusak Berat (RB) korban bencana alam banjir bandang dan luapan air Danau Sentani di Kabupaten Jayapura pada Maret 2019...
Bupati Awoitauw Kunjungi 20 Tersangka Makar
SENTANI (PT) - Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw mengunjungi Polres Jayapura untuk melihat 20 orang yang menjadi tersangka makar saat diamankan pada di Sentani, Kabupaten Jayapura.
Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw mengatakan, dari pengakuan 20 Orang bahwa mereka diajak dan dijebak oleh...




















