DJM : Pembangunan Akses Jalan Patung Yesus Kristus Tetap Dilakukan
JAYAPURA – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Provinsi Papua, Djuli Mambaya menegaskan, pembangunan akses jalan menuju lokasi pembangunan patung Yesus Kristus di Gunung Swajah Kayu Batu Base G, Kota Jayapura tetap akan dilakukan tahun ini.
Untuk memulai pembangunan akses...
Kota Jayapura Sebagai Pilot Project TPS 3R
JAYAPURA – Kementerian Pekerjaan Umum menetapkan Kota Jayapura sebagai pilot project kawasan untuk pembangunan Tempat Pengelolaan Sampah Reduce Reuse Recycle (TPS 3R) berbasis masyarakat.
Hal ini diungkapkan, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Papua, Djuli Mambaya dalam sambutannya...
Bapemperda DPRP Harmonisasi Terhadap Raperda Penanggulangan Narkoba
JAYAPURA – Ketua Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRP, Ignasius W Mimin mengungkapkan, pihaknya telah melakukan harmonisasi terhadap Raperda tentang penanggulangan narkotika, zat adiktif dan obat terlarang lainnya bersama dengan instansi terkait di Jayapura, Jumat (24/11/2017).
Dalam harmonisasi ini, dihadiri...
Border Trade Fair Ajang Komunikasi Perdagangan RI-PNG
WUTUNG – Border Trade Fair RI-PNG and South Pasific Countries yang berlangsung selama tiga hari yakni tanggal 23-25 November 2017 di perbatasan RI-PNG di Wutung, Kota Jayapura, diharapkan menjadi ajang komunikasi dan transaksi perdagangan dengan para pelaku usaha untuk...
Penanaman Pohon Ditargetkan Capai 1 Juta
JAYAPURA – Kali ini pelaksanaan Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) dan Bulan Menanam Nasional tahun 2017 dipusatkan di Pantai Houltekamp, Distrik Muaratami, Kota Jayapura, pada Sabtu (25/11/2017).
Kepala Dinas Kehutanan dan Konservasi Provinsi Papua, Jan Jap L Ormuseray, SH, M.Si...
Komisi V DPRP Tinjau Lokasi Pembangunan Stadion Utama PON XX
JAYAPURA – Ketua Komisi V DPRP yang membidangi Olahraga, Yan Permenas Mandenas, S.Sos, M.Si didampingi Wakil Ketua Komisi V, Maria Dwitauw, Sekretaris Nathan Pahabol, anggota Gerson Somma serta Kadispora Provinsi Papua, Yusuf Yambe meninjau lokasi pembangunan Stadion Utama PON XX Tahun...
Desember 2018, Stadion Papua Bangkit Rampung
JAYAPURA – Pembangunan Stadion Papua Bangkit yang menjadi tempat pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX tahun 2020 di Kampung Harapan, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura dipastkan Desember 2018 bakal rampung. Untuk mengejar target itu, maka dibutuhkan tenaga kerja sebanyak 650...
Pemerintah Diminta Atasi Banjir di Kota Jayapura
JAYAPURA – Anggota DPRP, H. Syamsunar Rasyd menganggap banjir yang melanda Kota Jayapura pasca hujan sejak, Sabtu (25/11/2017) sangat meresahkan warga masyarakat.
Untuk itu, Pemerintah Kota Jayapura maupun Pemprov Papua segera mengambil tindakan serius untuk mengatasi terjadi bencana Banjir.
Pasalnya, banjir...
PDI Perjuangan Usul Buka “Dompet Peduli PON XX”
JAYAPURA – Dalam rangka mensukseskan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Tahun 2020 di Papua, PDI Perjuangan Provinsi Papua memberikan usul sekaligus menyarankan untuk membuka Dompet Peduli PON XX.
Saran ini sebagai upaya penggalangan dana dari swasta maupun masyarakat yang ikut...
Fraksi Gerindra DPRP Temukan Ada Asrama Mahasiswa Tidak Terurus
JAYAPURA – Fraksi Gerindra DPRP meminta, Pemkab dan Pemkot di Provinsi Papua dapat memberikan perhatian lebih serius lagi kepada para mahasiswa-mahasiswi, khususnya yang tinggal di asrama-asrama yang ada di Kota Jayapura.
Pasalnya, saat ini banyak asrama-asrama mahasiswa yang ada di kota study...




















