Berita

Berita

Pemkot Jayapura Didorong Bangun RS Tipe C

JAYAPURA – Pemerintah Kota (Pemkot) Jayapura akan membangun Rumah Sakit (RS) tipe C di Distrik Muara Tami. Keberadaan rumah sakit tersebut sangat krusial mengingat sampai dengan saat ini, Pemkot Jayapura belum memiliki rumah sakit daerah. Sekretaris Daerah Provinsi Papua, TEA. Hery...

LAKIP Provinsi Papua Dapat Penilaian Baik

JAYAPURA – Asisten II Bidang Perekonomian dan Kesejahteraan Rakyat Setda Papua, Drs. Elia Loupatty, MM mengatakan, nilai Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Provinsi Papua tahun 2017 mengalami perbaikan yang sangat positif dari nilai C menjadi B. “Saya menilai kita...

Dua Dermaga Bakal Diresmikan Gubernur Papua

JAYAPURA – Dermaga Rakyat Abesau yang terletak di Youtefa dan Dermaga Rakyat Hanyaan yang terletak di Entrop dipastikan siap untuk diresmikan oleh Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH. Peresmian dua dermaga ini, menurut Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Papua, Reky D...

Gubernur Minta Putusan Pengadilan Pajak Segera Dieksekusi

Freeport Wajib Bayar Pajak Air Permukaan JAKARTA – Putusan Pengadilan Pajak Jakarta atas perkara Pajak Daerah Air Permukaan yang dimenangkan oleh Pemerintah Provinsi Papua atas PT Freepoert Indonesia diminta untuk segera dieksekusi. Hal itu ditegaskan Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH...

Papua Telah Bangun 8.934 Unit Rumah

JAYAPURA – Upaya Pemerintah Provinsi Papua di era kepemimpinan Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH dan Wakil Gubernur Klemen Tinal, SE, MM untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat bukan isapan jempol belaka. Ya, dari hasil pembangunan yang sudah dilakukan dari sektor perumahan...

Berantas Miras, Satpol PP Papua Minta Dukungan Dari Instansi Terkait

JAYAPURA – Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Provinsi Papua, Alex Korwa meminta dukungan dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait di lingkungan Pemerintah Provinsi Papua dalam memberantas Minuman Keras (Miras) di Papua. “Untuk masalah Miras ini kalau saya lihat...

Gubernur Papua Temui Presiden Jokowi

Laporkan Perkembangan Papua Sekaligus Undang Jokowi ke Papua JAKARTA – Gubernur Papua Lukas Enembe, SIP, MH temui Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, (22/3) siang. Gubernur Papua didampingi Ketua DPRP, Yunus Wonda kemudian sejumlah pimpinan OPD di lingkungan Pemprov...

Pangdam : Tugas Operasi Adalah Kehormatan dan Kebanggaan

JAYAPURA – Pangdam XVII/Cenderawasih, Mayjen TNI. Hinsa Siburian secara resmi membuka latihan tugas operasi pengamanan daerah rawan wilayah Papua yang diikuti 10 Kompi Yonif organik Kodam XVII/Cenderawasih, di lapangan Yonif 751/R Sentani, Selasa. “Surganya prajurit adalah ketika prajurit itu diberi...

Kota Jayapura Diusulkan Jadi Pintu Gerbang Perdagangan di Pasifik

JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua akan mengusulkan Kota Jayapura dijadikan pintu gerbang perdagangan di kawasan Pasifik seperti Papua New Guinea (PNG), Fiji, Vanuatu, Salomon Island, New Caledonia, Kerajaan Tonga dan lain-lain. Pasalnya, Kota Jayapura memiliki akses termuda dengan negara-negara di...

Dinkes Papua Luncurkan Program “Toki Pintu”

JAYAPURA – Dinas Kesehatan Provinsi Papua meluncurkan program “Toki Pintu” yaitu program pelayanan kesehatan dalam rangka Hari Tuberclosa (TB) Se-Dunia tahun 2017, Selasa (21/3). “Hari ini kita bisa melaksanakan upacara dalam rangka penerimaan sertifikat Satuan Kerja (Satker) terbaik dalam pelatihan...