Pemprov Papua

Pemprov Papua

Pemprov Papua Terapkan E-Planning

JAYAPURA-Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua tahun ini telah menerapkan e-planning dalam proses perencanaan dalam penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD), rencana kerja SKPD dan pelaksanan Musrenbang melalui e-Papua Pu Rencana dan e-Papua Pu Musrenbang. Menurut Gubernur Papua Lukas Enembe,S.IP.MH, pelaksanaan e-planing...

Pemprov Optimis Daya Serap akan Maksimal

JAYAPURA-Pemerintah Provinsi Papua optimistis sampai akhir tahun daya serap satuan kerja perangkat daerah (SKPD) akan mencapai angka maksimal, dimana realisasi daya serap hingga bulan September telah mencapai 47 persen. Kepala Badan Perencanaan Dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi Papua, Muhammad Musa’ad...

KONI Papua Segera Gelar RAT dan Musorprov

JAYAPURA-Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Papua, pekan depan mendatang menggelar Rapat Anggota (RAT) KONI dan Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorprov) Papua. Dijadwalkan kedua kegiatan tersebut akan berlangsung tanggal 18-21 Oktober 2017 di gedung Sasana Krida Kantor Gubernur Papua. Wakil Ketua...

Pergub Kebangkitan Ekonomi OAP Masih Dikaji

JAYAPURA-Pemerintah Provinsi Papua yang diwakili Asisten Bidang Perekonomian dan Kesejahteraan Rakyat Sekda Papua, Elia I.Loupatty, bersama Pimpinan OPD terkait diantaranya Kepala Bappeda Provinsi Papua Muh Musa’ad, Kepala Biro Perekonomian Setda Papua, Ribka Monim dan Kakesbangpol Musa Isir, Kepala Biro...

Dukung TIK PON, Perlu Kerjasama dengan BRI dan Telkom

JAYAPURA-Pemerintah Provinsi Papua diminta untuk menjalin kerjasama dengan PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) dan PT Telkom Indonesia untuk mensukseskan pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Pekan Paralympic Nasional (Peparnas XVI) di Bumi Cenderawasih. Kerjasama dengan kedua Badan Usaha...

Soal 10 % Saham Freeport, Gubernur : Kelompok Tertentu Stop Lobi Pemerintah Pusat

JAKARTA – Kepastian pemerintah pusat yang akan membagi 10 % dari divestasi saham PT Freeport Indonesia (PTFI) kepada Papua, ternyata tercium ada gelagat tidak baik dari kelompok tertentu maupun golongan yang melakukan manuver untuk mendapatkan sedikit saham tersebut. Gubernur Papua,...

Papua Pelopor Master Plan PON

JAYAPURA-Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua menjadi pelopor Master Plan penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) di Indonesia. Master plan ini akan menjadi acuan pelaksanaan PON di Indonesia pada tahun-tahun mendatang. Demikian dikemukakan Ketua Tim Penyusunan Master Plan PON, Drs. Iwan Barata,M.Pd disela-sela...

Pemprov Tunggu Formasi CPNS Kabupaten/Kota

JAYAPURA-Pendaftaran formasi CPNS yang tertunda pada tahun 2014 yang lalu di Provinsi Papua hingga kini belum dapat dilaksanakan. Hal itu terkait belum adanya rincian formasi dari Kabupaten kepada Badan Kepegawaian Daerah Papua. Demikian disampaikan Kepala Badan Kepegawaian Daerah Papua...

Sekda Yerry Ditunjuk Sebagai Plh Bupati Jayapura

SENTANI-Gubernur Provinsi Papua Lukas Enembe, S.IP, MH, menunjuk Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Jayapura, Drs. Yerry F. Dien, M.Si, untuk menjabat sebagai Pelaksana Harian (Plh) Bupati Jayapura, menyusul telah berakhirnya jabatan Mathius Awoitauw, SE. M.Si, sebagai Bupati Jayapura pada 6...

SKPD Diimbau Konsen Bahas KUA-PPAS

JAYAPURA-Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua mengharapkan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemprov Papua agar konsen membahas Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) induk tahun 2018. “Saya harapkan agar pimpinan SKPD/OPD...