Berita

Berita

2018, PLN Papua dan Papua Barat Listriki 197 Kampung

JAYAPURA (PT) – General Manager PT PLN Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat, Ari Dartomo mengatakan, pihaknya telah melistriki 197 desa/kampung dari 529 desa yang ditargetkan berlistrik PLN di Papua dan Papua Barat sepanjang tahun 2018. “529 desa itu...

463 Siswa Baru SPN Polda Papua Siap Digembleng

JAYAPURA (PT) - Pendidikan Pembentukan Bintara Polri Tahun 2019 di lingkungan Sekolah Polisi Negara (SPN) Polda Papua resmi dibuka, Selasa, (6/8).   Sebanyak 463 siswa baru yang terdiri dari pengiriman Polda Papua sebanyak 244 siswa, pengiriman Polda Papua Barat sebanyak 218...

Polsek Abepura Kembalikan Motor Hasil Curanmor

JAYAPURA(PT) - Anggota Kepolisian Sektor Abepura berhasil mengembalikan satu unit motor yang diduga hilang akibat dicuri oleh orang tak dikenal kepada pemiliknya di halaman Polsek Abepura, Selasa (24/4/2018) siang. Pengembalian motor tersebut diserahkan langsung oleh anggota piket Opsnal kepada pemilik motor bernama...

Genjot Perekaman KTP-el, Pemkot Jayapura Sisir SMA/SMK

JAYAPURA (PT) - Wali Kota Jayapura, Dr. Benhur Tomi Mano, MM mengungkapkan bahwa perekaman Kartu Tanda Penduduk elektronik (KTP-el) di Kota Jayapura baru mencapai 74,73 persen. Untuk itu, Pemkot Jayapura terus berupaya menggenjot perekaman KTP-el, bahkan berupaya dengan jemput bola...

Empat Tahun Memimpin “LUKMEN” Hasilkan Terobosan Baru

JAYAPURA – Sejak dilantik sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Papua empat tahun silam, Lukas Enembe, SIP, MH dan Klemen Tinal, SE, MM telah melakukan berbagai terobosan yang luar biasa. Bahkan program pembangunan yang benar-benar menyentuh kalangan akar rumput masyarakat sebagaimana...

Masyarakat Dihimbau Pasang Bendera dan Umbul-Umbul

JAYAPURA – Dalam rangka menyemarakkan HUT RI KE 72 tahun ini, Pemerintah Provinsi Papua menghimbau kepada masyarakat untuk memasang bendera merah putih dan umbul-umbul. “Sudah seharusnya kita sebagai warga masyarakat ikut memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-72 tahun ini. Setidaknya memasang...

Gercin Minta Kapolri Akomodir OAP Masuk Akpol

JAYAPURA (PT) - Organisasi kemasyarakatan Gerakan Cinta Indonesia (Gercin) meminta Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian untuk memberikan jatah khusus bagi Papua dalam penerimaan Akademi Kepolisian (Akpol). Putra-putri Orang Asli Papua (OAP) dan putra-putri Non Papua yang orang tuanya berjasa bagi...

Penerapan Tujuh Hari Kerja Dinilai Tidak Efektif

Penerapan Tujuh Hari Kerja Dinilai Tidak Efektif JAYAPURA – Wacana Kemen PAN-RB yang sedang mengkaji penambahan jam masuk kerja ASN hingga hari Sabtu dan Minggu mendapat penolakan dari Pemerintah Provinsi Papua. Meski baru sebatas kajian namun rencana ini cukup menjadi...

Gubernur : PT. Freeport Harus Kembali Pekerjakan Karyawannya

TIMIKA - Menyikapi polemik yang terjadi selama ini di perusahaan tambang emas terbesar di dunia yakni PT. Freeport Indonesia membuat Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH angkat bicara. Menurut Gubernur bahwa PT. Freeport Indonesia sudah harus kembali mempekerjakan seluruh karyawannya...

Rampas HP dan Dompet, Dua Pemuda Dikeroyok Warga

JAYAPURA (PT) – Dua pemuda berinisial EA (23) dan I (23) nyaris babak belur dihajar warga, usai kedapatan merampas HP dan dompet milik korban Anggi Karu (20) ketika melintas di jalan raya depan SPBU Entrop, Jayapura Selatan, Kota Jayapura,...