Pengadaan Barang dan Jasa PON, Gubernur Enembe : OPD Jangan Korupsi
JAYAPURA (PT) - Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH mengingatkan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang terlibat dalam pengadaan barang dan jasa dalam mensukseskan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX tahun 2020 untuk mencegah terjadinya korupsi.
Penegasan itu disampaikan Gubernur dalam sambutan...
Resmikan Pos Ramil Heram, BTM : Bukan Untuk Menakut-nakuti
JAYAPURA (PT) - Wali Kota Jayapura, Dr. Benhur Tomi Mano, MM meresmikan Pos Ramil Heram 1701-03, Distrik Heram, Kota Jayapura, Rabu (1/5/2019).
Wali Kota Benhur Tomi Mano mengharapkan, kehadiran Pos Keamanan itu dapat menjaga keamanan dan memberikan rasa nyaman kepada...
Kota Jayapura Alami Deflasi 0,26 Persen, Merauke Inflasi 1,20 Persen
JAYAPURA (PT) – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Papua mencatat pada April 2019, Kota Jayapura mengalami deflasi sebesar 0,26 persen. Hal itu berbeda dengan bulan sebelumnya yang mengalami inflasi sebesar 0,26 persen.
Kepala Bidang Statistik Distribusi BPS Provinsi Papua, Bambang...
Sambut Ramadhan, Satgas Yonif PR 328/DGH Bersama Warga Bersihkan Masjid
JAYAPURA (PT) - Menyambut bulan suci Ramadhan, Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) Yonif PR 328/DGH melakukan karya bakti di Masjid Nur’un An Nur, Kampung Pitewi, Distrik Arso Timur, Kabupaten Keerom, Rabu (1/5).
Dansatgas Pamtas Yonif PR 328/DGH, Mayor Inf...
BTM : Warga Kota Jayapura Harus Tahu 1 Mei Kembalinya Irian Barat Ke NKRI
JAYAPURA (PT) - Pemerintah Kota Jayapura menggelar upacara peringatan 1 Mei sebagai Hari Kembalinya Irian Barat ke Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) yang dipusatkan di Taman Imbi, Kota Jayapura, Rabu (1/5).
Usai upacara, Wali Kota Jayapura, Benhur Tomi Mano mengatakan,...
Ratusan Pelajar Jalan Santai Peringati Kembalinya Papua ke NKRI
JAYAPURA (PT) - Peringatan 1 Mei, Kembalinya Irian Barat ke Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), ratusan pelajar melakukan jalan santai dari halaman GOR Cenderawasih, Kota Jayapura, Rabu (1/5).
Jalan santai ini dilepas secara langsung oleh Wali Kota Jayapura, Dr Benhur...
DWP SAR Gelar Baksos Bagi Korban Banjir Bandang Sentani
JAYAPURA (PT) - Dharwa Wanita Persatuan (DWP) Unit Pelaksana (UP) Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Jayapura melakukan bhakti sosial kepada korban banjir bandang Sentani, di Kampung Ifar Besar, Distrik Sentani Kabupaten Jayapura, Papua pada Selasa (30/4).
Kepala Kantor Pencarian dan...
30 Pelanggar Terjaring Operasi Keselamatan Matoa 2019
JAYAPURA (PT) - Sebanyak 30 pelanggar lalu lintas terjaring dalam Operasi Keselamatan Matoa 2019 yang digelar Polres Jayapura Kota di Mapolres Jayapura Kota, Selasa (30/4).
Selain itu, dalam razia itu, dua unit sepeda motor terpaksa diamankan di Mapolres Jayapura Kota.
Kapolres...
Dharma Pertiwi Turut Berkiprah Membangun Bangsa
JAYAPURA (PT) - Pengurus Dharma Pertiwi Daerah H menggelar peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Dharma Pertiwi ke 55 di Aula Makorem 172/PWY, Selasa (30/4).
Ketua Umum Dharma Pertiwi, Ny. Nanny Hadi Tjahjanto dalam sambutannya yang dibacakan oleh Ketua Dharma Pertiwi...
Satgas Yonif 725/WRG Ajarkan Cuci Tangan kepada Murid SD
JAYAPURA (PT) - Di samping menjalani tugasnya menjaga daerah perbatasan RI-PNG, Satgas Yonif 725/Woroagi juga fokus melayani di bidang kesehatan masyakarat.
Seperti yang dilakukan oleh anggota Pos Kotis Satgas Yonif 725/Woroagi yang dipimpin oleh Danton Kes Letda Ckm Edison Hasibuan...




















