Olahraga

Olahraga

Informasi seputar olahraga di Papua

Pengurus Cricket Papua Dikukuhkan

Suasana foto bersama seluruh pengurus Cricket Provinsi Papua usai dikukuhkan, Rabu (31/3) JAYAPURA (PT) – Pengurus Provinsi Cabor Cricket Papua resmi dikukuhkan oleh Ketua Persatuan Criket Indonesia Pusat (PP PCI) Aziz Syamsudin, Rabu (31/3) di Kota Jayapura. Acara tersebut dihadiri Wakil...

Yusuf : Peserta CdM Meeting II Jangan Khawatir Kirim Kontingennya ke Papua

DR. Yusuf Yambe Yabdi, ST, MT JAYAPURA (PT) – Ketua Panitia Pelaksana Chef de Mission Meeting II (CdM Meeting II) PB PON XX Tahun2021 Papua, DR. Yusuf Yambe Yabdi, ST, MT mengatakan, peserta dan kontingen CdM Meeting II yang akan...

Humas PB PON Paparkan Kesiapan Papua Pada Rakernas SIWO PWI

Kadkis Matdoan (tengah) didampingi Ketua SIWO PWI Pusat, Aagwa Ariwangsa (kiri) dan Sekjen SIWO PWI Pusat, Suryansyah (kanan) saat memaparkan kesiapan PON XX di Papua pada Rakernas SIWO PWI 2021 di Jakarta JAKARTA (PT) - Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional...

Jelang CdM II, Masih Ada THB Cabor Belum Selesai

Ketua Panwasarah PON XX Papua, Suwarno saat diwawancarai wartawan JAYAPURA (PT) – Menjelang Chefs de Mission (CdM) Meeting II pada 7 Maret 2021, dua cabang olahraga belum menyelesaian Technical Handbook (THB) PON XX 2021 Papua. Demikian diungkapkan Ketua Panwasarah PON XX...

Kebutuhan Arena Pertandingan PON Rampung Agustus

Suasana rapat PB PON XX Papua 2021 membahas masalah kebutuhan arena pertandingan yang direncanakan bakal rampung bulan Agustus 2021 mendatang. JAYAPURA (PT) - Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XX Papua 2021 menargetkan kebutuhan overlay pada arena pertandingan akan...

Sukses PON Tanggungjawab Bersama

Suasana Rapat Persiapan Chief de Mission (CdM) Meeting II, Jumat (26/3) JAYAPURA (PT) - Ketua Harian PB PON Papua, DR. Yunus Wonda menekankan bahwa sukses penyelenggaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua adalah tanggungjawab bersama. "Keamanan PON nanti bukan tanggungjawab...

1 April 2021, Pendaftaran Wartawan Peliput PON Ditutup

JAYAPURA (PT) – Pendaftaran wartawan peliput PON XX 2021 Papua bakal ditutup pada 1 April 2021 mendatang. Wakil Sekretaris Bidang Humas dan PPM PB PON Papua, Kadkis Matdoan mengatakan, keputusan tersebut untuk memudahkan bidang-bidang lainnya dalam menentukan akomodasi maupun transportasi...

Pengurus PB PON Segera Vaksinasi

DR. Yunus Wonda, SH, MH JAYAPURA (PT) – Pengurus Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XX Tahun 2021 Papua dipastikan akan mengikuti vaksinasi Covid-19 dalam beberapa pekan mendatang. "Saya sudah instruksikan bidang kesehatan supaya jajaran pengurus PB PON Papua segera...

Usulan Anggaran PON XX Papua Bakal Direview Kemenpora

Ketua PB PON XX Papua, DR. Yunus Wonda bersama rombongan saat melakukan pertemuan dengan Kemenpora dan KONI Pusat membahas usulan proposal anggaran PON XX Papua di ruang rapat Kemenpora RI di Jakarta, Kamis (18/3). JAKARTA (PT) - Kementerian Pemuda dan...

PB PON dan KONI Pusat Sepakat CDM Meeting Kedua Digeser ke Awal April 

Ketua Harian PB PON XX Papua, DR. Yunus Wonda bersama rombongan saat melakukan pertemuan dengan KONI Pusat, Rabu (17/3) di Jakarta. JAYAPURA (PT) - Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XX Papua mengumumkan pelaksanaan Chef de Mission (CdM) meeting...

LATEST NEWS

Berita Utama