Olahraga

Olahraga

Informasi seputar olahraga di Papua

Paralayang Bakal Hiasi HUT Kemerdekaan RI di Tolikara

JAYAPURA (PT) - Sekda Kabupaten Tolikara, Panus Kogoya mengatakan, dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke e73 di Tolikara, Pemkab Tolikara bakal mempersiapkan cabang olahraga Paralayang untuk menghiasi perayaan HUT Kemerdekaan RI. Diakui Sekda bahwa perlombaan Paralayang selalu mengundang peserta...

Meski Kalah, Tim Kricket Papua Tampil Memukau

JAKARTA-Tim Kricket Papua boleh saja gagal meraup poin penuh mengawali laga perdana kejuaraan nasional (Kejurnas) kricket senior 2017 di Jakarta, Jumat (11/11/2017). Namun, yang perlu diapresiasi adalah para pemain tampil memukau dengan penampilan memikat. Meski kalah tipis 65-66 atas tim...

Renang dan Atletik Sumbang Tujuh Emas di Peparpenas 2017

SOLO-Tim difabel Provinsi Papua sudah mendulang 20 medali pada Pekan Paralympic Pelajar Nasional (Peparpenas) VIII, Solo Jawa Tengah 2017. Hari kedua ajang Peparpenas, Provinsi Papua telah mengumpulkan 7 emas, 5 perak, 8 perunggu. Raihan medali Papua dari cabor renang 6...

Seluruh Venue PON Papua Selesai Juni 2020

JAYAPURA (PT) - Pemerintah Provinsi Papua terus genjot percepatan pembangunan venue Pekan Olahraga Nasional (PON) XX tahun 2020. Wakil Ketua Umum KONI Pusat, Suwarno mengaku optimis seluruh venue PON XX tahun 2020 bakal rampung pada Juni tahun depan. Suwarno mengatakan, saat...

Liga 1 2020 Dimajukan 29 Februari, Ini Tanggapan Persipura

JAYAPURA (PT) - Kick-off Liga 1 2020 akan digelar pada 29 Februari maju dari jadwal Sebelumnya 1 Maret 2020. Terkait jadwal yang sudah ditetapkan oleh PT LIB itu, pihak Tim Persipura tidak mempersoalkan. "Soal kick off liga 1 tak masalah, pointnya...

KONI Papua Tunjuk Fredy Sokoy Carateker KONI Kabupaten Jayapura

JAYAPURA (PT) - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Papua menujuk Dr. Fredy Sokoy, S.Sos, M.Sos sebagai Caretaker Ketua KONI Kabupaten Jayapura. "Setelah melalui pertimbangan dan rekomendasi bidang organisasi, Ketua Umum KONI Provinsi Papua, Kenius Kogoya, SP, M.Si telah menerbitkan...

Atlet Papua TC di Korea Selatan

JAYAPURA (PT) – Untuk mencapai target juara di Pekan Olahraga Nasional (PON) ke XX tahun 2020, Pemerintah Provinsi Papua bersama KONI akan memberankatkan atlet-atlet Papua untuk melakukan pemusatan latihan atau training center (TC) di Korea Selatan. “Pengurus cabang olahraga segera...

Yustince : Pemain Galanita Papua Jadi Ban Serep di Timnas

JAYAPURA (PT) - Anggota Komite Eksekutif (Exco) Asprov PSSI Papua, Yustince Mebri sangat menyanyangkan pemain-pemain Galanita Papua yang dipanggil bergabung dengan Timnas kurang pendapat kepercayaan pelatih. Menurutnya bahwa pemain Galanitia Papua lebih banyak sebagai "ban serep" belaka. “Saya sarankan lebih baik...

Gubernur Enembe Akan Canangkan TC PON 2020

JAYAPURA (PT) - Gubernur Papua, Lukas Enembe, SIP, MH akan  mencanangkan pemusatan latihan atau Training Center (TC) persiapan menuju PON XX tahun 2020 di Papua.   Pencanangan itu, rencananya dilakukan dalam waktu dekat.   Meski demikian, program TC sudah berjalan sejak bulan Januari...

PB PON Usul Atlet Papua TC di Australia

JAYAPURA-Dalam rangka persiapan menghadapi Pekan Olahraga Nasional (PON) XX/2020 di Papua, para atlet Papua akan diusulkan menjalani Training Centre (TC) di luar negeri. Para atlet yang akan berlatih di luar negeri itu adalah atlet-atlet peraih medali emas, perak dan...

LATEST NEWS

Berita Utama