Berita Utama

Berita Utama

Berita berita utama yang terjadi di Papua

Sekda : Gereja Punya Peran Penting di Tanah Papua

JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua mengapresiasi seluruh denominasi gereja dalam membuka keterisolasian yang pada akhirnya mampu meningkatnya Sumber Daya Manusia (SDM). Hal itu disampaikan Sekda Papua, TEA. Hery Dosinaen, SIP, MKP pada pencanangan peresmian PAUD Taman Seminari Santa Theresa dan...

Dukung PON Papua, Jatim Usul Latih Tanding dengan Papua

JAYAPURA – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Jawa Timur (Jatim) mengusulkan untuk menggelar latih tanding dengan atlet Papua menjelang Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Tahun 2020 di Papua. Sejumlah Cabang Olahraga (Cabor) yang diusulkan untuk menggelar latihan tersebut...

Ketua TP PKK Provinsi Papua Kuliah Umum di STT Baptis Jayapura

JAYAPURA – Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Papua, Ny. Yulce Enembe, SH memberikan kuliah umum di Sekolah Tinggi Theologia Baptis Kotaraja Jayapura, Senin (7/8/2017). Ketua TP PKK Ny. Yulce Enembe mengatakan, kunjungan kerja dan kuliah umum ini sebagaimana...

Di Perbatasan, Pemprov Sosialisasikan Aturan Lintas Batas

JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua melalui Biro Perbatasan dan Kerjasama Luar Negeri melakukan tatap muka dengan masyarakat Kampung Kombut, Distrik Kombut, Kabupaten Boven Digoel untuk mensosialisasikan aturan lintas batas bagi masyarakat perbatasan. Kepala Biro Perbatasan dan Kerjasama Luar Negeri Provinsi...

Pemprov Dirikan Koperasi Pegawai

JAYAPURA – Untuk mensejahterahkan pegawai, Pemerintah Provinsi Papua akhirnya mendirikan koperasi pegawai yang diberi nama Koperasi Korpri Papua Sejahtera. Pendirian koperasi pegawai tersebut diawali dengan penendatanganan akta notaris di Sasana Karya Kantor Gubernur, Selasa (8/8/2017). Dalam sambutannya, Sekretaris...

Pemprov Bakal Kaji Usulan Dana Pilgub Papua

JAYAPURA – Pemerintah Provinsi Papua terlebih dahulu akan mengkaji usulan pengajuan anggaran penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur tahun 2018 mendatang. Sekretaris Daerah Papua, TEA. Herry Dosinaen, SIP, MKP mengungkapkan, hal ini perlu dikaji sebelum penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah...

Freeport Wajib Hukumnya Bayar PAP

JAYAPURA – Kepala Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah Provinsi Papua, Gerzon Jitmau, SH, MM menegaskan, PT. Freeport Indonesia wajib hukumnya membayar Pajak Air Permukaan (PAP) kepada pemerintah Provinsi Papua sebesar Rp 3,5 triliun. “Freeport wajib hukumnya membayar PAP sesuai dengan peraturan...

Noken Simbol dari Papua Untuk Indonesia

JAYAPURA – Wakil Gubernur Papua, Klemen Tinal, SE, MM mengaku, noken merupakan simbol dari Papua untuk Indonesia dan salah satu kebanggaan masyarakat Papua. Sehingga harus terus menerus diperkenalkan kepada dunia. “Saya senang menjadi orang yang selama ini menggerakan supaya...

Gerakan Pramuka Diminta Jadi Pelopor

JAYAPURA – Wakil Gubernur Papua, Klemen Tinal, SE, MM meminta gerakan Pramuka menjadi pelopor untuk menangkal paham radikal yang mengganggu stabilitas keamanan akhir-akhir ini. “Saya berharap partisipasi pramuka dalam mendukung Papua tanah damai, melibatkan diri kalian sebagai pelopor kedamaian dan...

Yulce Enembe : Keluarga Wujudkan Kualitas SDM Papua

JAYAPURA – Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Papua, Ny. Yulce Enembe, SH mengatakan, keluarga merupakan pilar utama dalam pembangunan Sumber Daya Manusia (SDM) di Papua. Oleh karena itu, keluarga memiliki arti yang sangat penting dalam melahirkan dan menciptakan...

LATEST NEWS

Berita Utama